• Home
  • Peta Sebaran
  • Kategori
    • Rintisan
    • Berkembang
    • Maju
    • Mandiri
    • Semua Kategori
  • Produk Wisata
    • Atraksi
      • Wisata Alam
      • Wisata Budaya
      • Wisata Buatan
    • Edukasi
    • Kuliner
Login / Daftar

MANCING LIAR

Desa Wisata Pusparaja, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat
  • Produk Wisata
  • Fasilitas

Kegiatan Mancing Liar yaitu kegiatan wisata yang dilakukan di sungai tengah perhutanan, dimana kita akan menikmati suasana sejuknya hutan, dinginnya air, jernihnya air, tenangnya pikiran. Selain itu, kita juga akan diajak untuk melestarikan alam, menjaga lingkungan sungai, menjaga biota serta ekosistem yang ada di sungai,  dengan cara tidak boleh membuang sampah sembarangan dan tidak boleh menyetrum ikan di sungai.  

Kegiatan Mancing Liar ini yaitu kegiatan yang dilaksanakan di bawah kaki Gunung Raja Sungai Cirahab berada di wilayah Puncaksuji RT 017 RW 004  Desa Pusparaja.

Kegiatan ini cocok dilakukan oleh anak-anak umur 13 sampai dewasa, yang memiliki hobi memancing

Untuk menuju lokasi wisata kita menggunakan kendaraan Bermotor roda dua maupun Roda empat. Tidak dianjurkan menggunakan Bus, jarak dari pusat Tasikmalaya Sekitar 1 Jam perjalanan sampai meeting point, tetapi untuk menuju area hutan kita disarankan untuk berjalan kaki .

Dengan mancing liat kita akan lebih mengenal lagi apa itu memancing liar, dan meningkatkan kesadaran kita untuk menjaga lingkungan terutama sungai. 

Fasilitas

  • Kamar Mandi Bersama
  • Musholla

Produk Wisata Lainnya

Paket Wisata

FOREST HILING

Rp Rp 50,000
Paket Wisata

MURU LAYUNG

Rp Rp 50,000
Paket Wisata

NINGUR

Rp Rp 50,000
Paket Wisata

NGUREK

Rp Rp 50,000

QRCode Produk Wisata

Harga Mulai Dari

Rp 50,000

Kontak Desa Wisata

  • Desa Wisata Pusparaja
  • 0857-0323-4359
  • pokdarwispusparaja@gmail.com
  • Gunung Raja Sungai Cirahab berada di wilayah Puncaksuji RT 017 RW 004  Desa Pusparaja

Bagikan Produk Wisata

  • Share
  • Tweet

Hubungi Kami

Gedung Sapta Pesona
Jalan Medan Merdeka Barat No. 17, Jakarta Pusat 10110

  • info@jadesta.com

  • 0812-1000-2190

© 2025 KEMENTERIAN PARIWISATA REPUBLIK INDONESIA

  • Help
  • Kebijakan Privasi
  • info@jadesta.com
  • 0812-1000-2190
Jadesta Provinsi